Pilkada Cilegon

3 Besar Elektabilitas Calon Wali Kota Cilegon Versi Survei Terbaru Voxpol

Berikut ini hasil survei Voxpol Center Research and Consulting melihat tingkat elektabilitas para bakal calon Wali Kota Cilegon.

|
Editor: Glery Lazuardi
Via Kompas.com
Berikut ini hasil survei Voxpol Center Research and Consulting melihat tingkat elektabilitas para bakal calon Wali Kota Cilegon. Voxpol Center Research and Consulting melakukan survei pada 21-30 Mei 2024. 

TRIBUNBANTEN.COM - Berikut ini hasil survei Voxpol Center Research and Consulting melihat tingkat elektabilitas para bakal calon Wali Kota Cilegon.

Voxpol Center Research and Consulting melakukan survei pada 21-30 Mei 2024.

Baca juga: 12 Kader Golkar Ramaikan Bursa Calon Kepala Daerah di Pilkada Banten 2024, Ini Daftarnya

Berikut ini hasilnya

Helldy Agustian sebesar 24,3 persen

Dede Rohana sebesar 14,5 persen

Isro Mi'raj sebesar 14,1 persen

Robinsar sebesar 13 persen

Sanuji Pentamarta sebesar 1,8 persen

Ratu Ati Marliati sebesar 0,7 persen

Alawi Mahmud sebesar 0,5 persen

Hawasi sebesar 0,2 persen

Muhibudin sebesar 0,2 persen

Fadli Kristiandi sebesar 0,2 persen

Bakal Calon Wali Kota Cilegon dari Partai PAN, Dede Rohana Putra mengaku menghormati hasil survei yang dilakukan oleh Partai NasDem melalui lembaga Voxpol Center.

"Itu menjadi informasi tambahan buat kita sebagai bakal calon, dan dengan itu kita harus terus meningkatkan kerja-kerja politik kita," ujarnya saat dihubungi wartawan, Selasa (11/6/2024).

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

Berita Populer

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved