Wisata Banten
Weekend Time! Enaknya Healing ke Curug Leuwi Bumi, Ini Lokasi dan HTM-nya
Curug Leuwi Bumi berada di Kampung Turalak, Desa Ramea, Kecamatan Mandalawangi, Kabupaten Pandeglang, Banten
Penulis: Ahmad Haris | Editor: Ahmad Haris
Suara deburan air dan serangga akan menemani sepanjang malam.
Tiket masuk di sini Rp 15.000 per orang. Sementara tiket parkir kendaraan Rp 5.000 per unit.
Fasilitas yang tersedia di curug yang buka setiap hari dan 24 jam nonstop ini antara lain, kamar mandi, musola, warung-warung makanan dan minuman, area parkir, tempat penyewaan ban dan pelampung, penginapan, dan area camping.
Baca juga: 4 Rekomendasi Wisata Pegunungan Indah di Cilegon, Serang, Lebak dan Pandeglang
Baca juga: 3 Wisata Pemandian Alami di Banten: Ada Air Dingin dan Air Panas, Ini Lokasi dan HTM-nya
Jika hendak kesini pastikan bukan dalam kondisi cuaca mendung dan hujan. Tempat ini kurang pas untuk membawa anak-anak, balita, dan lansia.
Dengan kondisi yang cukup ekstrem, tidaklah heran jika pengunjung tempat ini didominasi kawula muda.
Selamat Berlibur!
4 Pilihan Open Trip ke Pulau Peucang Banten, Ini Harga dan Titik Penjemputan |
![]() |
---|
Rekomendasi 5 Penginapan Harga Terjangkau di Tanjung Lesung Pandeglang |
![]() |
---|
5 Rekomendasi Kafe Tempat Nongkrong Akhir Pekan di Pandeglang, Harga Menu Ramah |
![]() |
---|
6 Coffee Shop Tempat Nongkrong Asyik, Ramah Kantong, Lokasi di Pusat Kota Serang |
![]() |
---|
4 Rumah Makan Rabeg di Serang Banten, Harga Terjangkau dan Bisa GoFood |
![]() |
---|
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.