50 Ucapan Hari Ayah Nasional 12 November 2025, Kata-kata Penuh Doa dan Kasih Sayang

Hari Ayah Nasional adalah momentum untuk mengungkapkan kasih sayang, penghormatan, dan apresiasi kepada sosok ayah.

Penulis: Vega Dhini | Editor: Vega Dhini
Engkos Kosasih/TribunBanten.com
Suasana haru menyelimuti Rutan Kelas IIB Serang pada momen Hari Ayah Nasional 2024. Masyarakat Indonesia memperingati Hari Ayah Nasional setiap tanggal 12 November. 

24. Ayah, teladan dalam tanggung jawab dan ketulusan. Selamat Hari Ayah Nasional!

25. Semoga setiap ayah diberi kesehatan, kekuatan, dan kebahagiaan dalam menjalankan perannya yang mulia.

26. Peringatan Hari Ayah adalah bentuk apresiasi atas kasih dan pengorbanan tanpa batas dari sosok luar biasa di balik keluarga.

27. Selamat Hari Ayah! Terima kasih atas cinta dan pengabdianmu dalam membangun generasi bangsa yang berkarakter.

28. Ayah bukan hanya kepala keluarga, tetapi juga pendidik pertama bagi anak-anaknya.

29. Mari jadikan Hari Ayah sebagai momen mempererat hubungan keluarga dengan penuh kasih dan rasa hormat.

30. Selamat Hari Ayah Nasional 2025, sosok tangguh yang menjadi fondasi kokoh bagi keluarga dan bangsa.

31. Ayah, engkau tak banyak bicara, tapi cinta dan pengorbananmu tak pernah berkurang.

32. Selamat Hari Ayah! Engkau adalah cinta dalam bentuk ketegasan dan kesabaran.

33. Terima kasih telah mengajarkan arti tanggung jawab, kerja keras, dan ketulusan.

34. Engkau mungkin jarang memeluk, tapi setiap langkahmu adalah pelukan bagi keluarga.

35. Ayah, terima kasih telah menjadi cahaya di setiap gelap kehidupan kami.

36. Selamat Hari Ayah! Doa kami selalu untukmu, yang tak kenal lelah menafkahi dan melindungi keluarga.

37. Engkau tidak hanya memberi kehidupan, tapi juga alasan untuk terus melangkah.

38. Ayah adalah orang pertama yang percaya kita bisa, bahkan saat kita sendiri ragu.

Sumber: Tribun Banten
Halaman 3/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved