TOPIK
Piala Dunia U17 2023
-
Hasil Piala Dunia U17 2023 Indonesia vs Ekuador di GBT: Skor 1-1, Kiper Garuda Tampil On Fire
Timnas Indonesia berhasil menahan imbang Ekuador pada laga perdana fase Grup A Piala Dunia U17 2023, Jumat (10/11/2023) malam WIB.