Tepat Pukul 12.00, Xiaomi Rilis Mi 10T dan Mi 10T Pro, ini Perbedaan Spesifikasi dan Harganya
Xiaomi meluncurkan produk barunya, yaitu Xiaomi Mi 10T Series di Indonesia.
TRIBUNBANTEN.COM - Selasa (15/12/2020) pukul 12.00 ini, Xiaomi meluncurkan produk barunya, yaitu Xiaomi Mi 10T Series di Indonesia.
Harga Mi 10T untuk varian RAM 8GB/128 GB dibanderol Rp 5.999.999.
Adapun Xiaomi Mi 10T Pro varian RAM 8GB/256GB dijual dengan harga Rp 6.999.000.
Spesifikasi Mi 10T
Xiaomi Mi 10T dibekali layar seluas 6,67 inci FHD+.
Dalam layar tersebut terdapat punch hole di bagian kiri atas layar untuk memuat kamera selfie 20 MP.
Mi 10T dibekali dengan tiga kamera di bagian punggungnya.
Kamera utamanya sebesar 64 MP, lalu 13 MP dengan lensa ultrawide, dan 5 MP sebagai macro camera.
Ponsel flagship ini dilengkapi dengan fitur zoom 10x.
Mi 10T diotaki chipset Snapdragon 865 yang telah mendukung 5G.
Baca Juga
Januari sampai November 2020, Lebih dari 1 Juta Peserta Mengikuti Edukasi Galeri Investasi |
![]() |
---|
Dinas Kesehatan Ungkap Munculnya Klaster Pilkada di Banten, Didominasi Petugas KPPS dan Warga |
![]() |
---|
Mama Rieta Positif Covid-19, Ibunda Nagita Slavina itu Mengungkapkan Bagaimana Rasa Sakitnya |
![]() |
---|
Insiden Mantan Datang ke Pelaminan, Suami Belum Sentuh & Tidur Terpisah dari Mempelai Wanita |
![]() |
---|
Editor: Agung Yulianto Wibowo
Sumber: Tribunnews