Dinas Perkim Buka Lowongan Kerja untuk Banten International Stadium, Minimal Lulusan SMP-D3

Dinas Perkim Buka Lowongan Kerja Untuk Banten International Stadium, Minimal Lulusan SMP-D3

Penulis: Ahmad Tajudin | Editor: Ahmad Haris
Instagram @stadion.banten/@d.perkim_official
Penampakan Banten International Stadium (BIS) dari udara. 

Laporan Wartawan TribunBanten.com Ahmad Tajudin

TRIBUNBANTEN.COM, KOTA SERANG - Banten International Stadium (BIS) merupakan stadion yang dimiliki oleh Pemerintah Provinsi Banten.

Bangunan itu berlokasi di Jalan Raya Pandeglang, Kelurahan Kemanggisan, Kecamatan Curug, Kota Serang.

Stadion tersebut rencananya akan diresmikan oleh gubernur Banten, pada tanggal 26 Maret 2022.

Buat Anda yang tertarik bekerja di Banten International Stadium (BIS).

Baca juga: Update Progres Pembangunan Banten International Stadium 

Saat ini, Dinas Perumahan Rakyat dan Kawasan Permukiman Provinsi Banten sedang membutuhkan tenaga pendukung untuk Banten International Stadium (BIS).

Hal itu disampaikan Kasubag Umum dan Kepegawaian, Lia Amalia kepada TribunBanten.com saat dikonfirmasi.

"Iya, pendaftaran sampai dengan tanggal 8 Februari 2022," ujarnya saat dihubungi melalui pesan WhatsApp, Minggu (6/2/2022).

Ia menuturkan bahwa kebutuhan tenaga untuk mengelola BIS ini, ada tujuh posisi yang dibutuhkan.

Berikut tujuh tenaga pendukung yang dibutuhkan:

1. Tenaga pengelola masjid

2. Tenaga teknik bangunan (trainee)

3. Tenaga teknik elektrikal (trainee)

4. Tenaga teknik listrik (trainee)

5. Tenaga teknik mesin (trainee)

Sumber: Tribun Banten
Halaman 1/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved