Citra Kirana Ungkap Alasannya Masih Bertahan dengan Rezky Aditya, Tak Kaget 'Semua Sudah Diceritain'

Terlihat biasa saja dan tak kaget, ternyata Citra Kirana sudah tahu terkait masa lalu Rezky Aditya. Hal itu yang menjadi alasannya untuk bertahan

Editor: Anisa Nurhaliza
Istimewa
Rezky Aditya dan Citra Kirana 

TRIBUNBANTEN.COM - Terlihat biasa saja dan tak kaget, ternyata Citra Kirana sudah mengetahui terkait masa lalu Rezky Aditya.

Hingga hal tersebut yang menjadikan alasan Citra Kirana masih tetap bertahan dengan Rezky Aditya hingga saat ini.

Seperti diketahui, Rezky Aditya resmi ditetapkan sebagai ayah biologis dari anak Wenny Ariani, yakni Kekey alias Naira Kaemita.

Pengakuan Wenny saat mengaku memiliki anak dari Rezky Aditya sontak membuat publik heboh.

Merasa tak dianggap, Wenny Ariani pun akhirnya menyerahkan kasus ini ke hukum.

Di tengah polemik itu, Citra Kirana pun muncul ke publik.

Baca juga: Psikis Anaknya Terganggu, Wenny Ariani Siap Laporkan Rezky Aditya ke Polisi: Harus Bertanggung Jawab

Tak biasanya, Citra Kirana terlihat hadir dan menjadi bintang tamu dalam kanal YouTube Baim Paula pada Rabu (25/5/2022).

Dalam video tersebut, Rumah Citra Kirana dikunjungi oleh Paula Verhoeven.

Tak lupa, Paula pun mengajak putra Sulungnya, Kiano Tiger Wong.

Kiano dan Keene Atharrazka, putra Citra Kirana saling bermain bersama.

Dalam video tersebut, Paula dan Citra Kirana pun berbincang tentang rumah tangga keduanya.

Menurut Citra Kirana atau Ciki sapaan akrabnya, Rezky Aditya hampir memiliki kesamaan dengan Baim Wong.

Baik Rezky maupun Baim sama-sama dikenal playboy sebelum menikah.

Baca juga: Unggahan Citra Kirana Jadi Sorotan setelah Fakta Suaminya Terbongkar, Istri Rezky: Sakit Sekali ya?

Flashback ke masa lalu, Paula mengenang saat didekati Baim.

Blak-blakan Paula langsung mencari informasi tentang Baim di internet.

Sumber: TribunStyle.com
Halaman 1 dari 3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved