Kata Wagub DKI seusai Anies Nyatakan Siap Jadi Capres di Pilpres 2024: Pilihan Saya Tetap Prabowo

Anies Baswedan yang masih berstatus sebagai Gubernur DKI Jakarta, sudah menyatakan siap maju menjadi calon presiden (capres) pada Pilpres 2024.

Editor: Ahmad Haris
Grafis Tribunnews
Anies Baswedan yang masih berstatus sebagai Gubernur DKI Jakarta, sudah menyatakan siap maju menjadi calon presiden (capres) pada Pilpres 2024. 

"Kalau kesepakatannya sudah terbangun, ya bisa jadi (deklarasi) 10 November. Ya pasti (siap) lah. kalau enggak mau gimana caranya," tutur Willy pada wartawan, Rabu (7/9/2022).

Namun, keputusan pengusungan belum final karena dinamika politik masih terjadi.

Sementara itu, Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) didorong untuk maju di pemilihan Pilpres 2024 bersama dengan Anies.

Artikel ini telah tayang di Kompas.com dengan judul Anies Baswedan Berencana Maju Pilpres, Wagub DKI: Pilihan Saya Pak Prabowo

Sumber: Kompas.com
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved