SEA Games 2023
Jelang Indonesia vs Thailand di SEA Games 2023, Indra Sjafri: Psikolog di Skuat Garuda Jadi Pembeda
Pelatih Timnas U22 Indonesia, Indra Sjafri, menyebutkan bahwa tim besutannya saat ini sudah mengalami progres positif selama bertanding di SEA Games
Manajer timnas Indonesia, Sumardji, saat ditemui awak media di Bandara Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, 16 Juni 2022.
Sumardji menambahkan jika persiapan yang dilakukan untuk laga final sudah maksimal.
Tim pelatih sudah melalukan analisa dan menonton langsung pertandingan Thailand.
Mereka juga sudah mempersiapkan taktik khusus untuk laga perebutan medali emas nanti.
"Sehingga taktik yang mereka jalankan sudah kita pelajari dan kita akan persiapkan dengan baik."
"Antisipasi dan juga solusinya menghadapi Thailand dengan taktik yang sudah dijalankan selama ini."
"Karena dari pertandingan awal selama di Kamboja kami menonton langsung bagaimana cara bermain Thailand dan anti taktiknya juga kami sudah tahu," tambahnya.
Di babak final sebernanya tidak hanya soal taktik yang berpengaruh pada hasil.
Namun, mental pemain jadi penentuan nasib bagi tim yang meraih juara nanti.
Hal tersebut sudah dipersiapkan skuad Garuda Muda demi mendapatkan hasil terbaik.
"Prinsipnya yang harus kita tekankan kepada anak-anak adalah ketika menghadapi final seperti ini faktor utamanya adalah mental perjuangan dan mental juara," pungkasnya.
| Kontingen Indonesia Lampaui Target SEA Games 2023, Jokowi Janji Beri Bonus: Nanti Ya! |
|
|---|
| Cerita M Kurniawan, Lansia Cat Muka Merah-Putih dan Lari Kawal Bus Timnas: NKRI Harga Mati |
|
|---|
| Link Live Streaming Arak-arakan Kirab Juara SEA Games 2023 |
|
|---|
| AFC Investigasi Kisruh Laga Indonesia vs Thailand di Final SEA Games 2023 |
|
|---|
| Raih Medali Emas di SEA Games 2023, Timnas Indonesia U-22 Bakal Diarak |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.