Liga 1
Daftar 30 Pemain RANS Nusantara di Liga 1, Eks Arema Jebolan Timnas Indonesia Terakhir Direkrut
Berikut ini daftar 30 pemain RANS Nusantara di Liga 1 musim 2023-2024. Manajemen RANS Nusantara mengumumkan daftar 30 pemain.
Dia mengaku kenal dekat dengan Yudo
"Dia orang yang baik dan saya percaya Yudo adalah orang yang tepat untuk membantu tim. Itulah sebabnya mengapa kita pasti membawanya kembali ke tim," tambahnya.
Yudo merupakan salah satu dari total 24 pemain baru di RANS Nusantara.
Selebihnya hanya ada enam pemain yang dipertahankan dari musim lalu.
Mereka adalah Hilmansyah, Wahyudi, Arif Satria, Mitsuru Maruoka dan Fadilla Akbar.
Satu pemain lagi, Meru Kimura juga kembali dari masa peminjaman di PSIS Semarang.
Aroma Portugal terasa dalam komposisi pemain asing.
Hal ini tak terlepas dari pelatih anyar mereka, Eduardo Almeida yang awal musim lalu menukangi Arema FC.
Baca juga: Nasib Pilu Striker Andalan Shin Tae-yong, Terlunta-lunta Usai Cedera Kini Ditampung RANS Nusantara
Sementara itu, pemain-pemain baru yang didatangkan cukup berpengalaman di Liga 1 seperti misalnya Marckho Meraudje, Erwin Ramdani, Kushedya Hari Yudo dan Rabbani Tasnim.
Meski begitu dalam skuad ini, yang mengejutkan ternyata ada nama Hamka Hamzah.
Pemain berusia 39 tahun sebelumnya dikabarkan menjabat manajer RANS Nusantara FC.
Skuat RANS Nusantara
Penjaga Gawang
Hilmansyah
T Hamdani
| Ini Link Live Streaming Laga Derby Banten Dewa United vs Persita Tangerang |
|
|---|
| Jadwal Persija Jakarta vs Persita Tangerang Pekan Ini: Akan Digelar di Stadion JIS |
|
|---|
| Jadwal Liga 1 Pekan ke-12 2024/2025, Laga Big Match Bali United vs Persib Bandung |
|
|---|
| PSSI Hukum Persib Bandung Denda Rp 295 Juta hingga Bobotoh Dilarang Menonton di Stadion |
|
|---|
| Ketua Umum PSSI Erick Thohir Minta LIB Usut Tuntas Kericuhan Suporter Persib Bandung |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.