Jelang Piala Asia 2023, Timnas Indonesia Jadi Sorotan Media Asing, Ada Apa?

Menjelang perhelatan Piala Asia 2023, Timnas Indonesia mendapat sorotan dari media asing Al Jazeera.

Editor: Abdul Rosid
Dok/PSSI
Menjelang perhelatan Piala Asia 2023, Timnas Indonesia mendapat sorotan dari media asing Al Jazeera. 

Minimnya menit bermain tentu mempengaruhi performa pemain yang berposisi sebagai bek kiri tersebut.

Hal itu tidak disangkal oleh Shin Tae-yong. Menurutnya, Arhan adalah pemain yang punya kualitas bagus dan bisa berkembang jika diberikan kepercayaan tampil lebih banyak.

“Arhan pemain bagus, kalau dia dapat menit bermain di klubnya, maka performa bisa lebih baik daripada sekarang,” kata Shin Tae-yong, Selasa (19/12/2023), dikutip dari Kompas.com.

“Namun, ya karena itu (jarang dimainkan), performanya Pratama Arhan semakin turun."

Karena itu, juru taktik asal Korea Selatan itu sengaja memanggil Arhan agar performa eks pemain PSIS Semarang itu tidak mati.

“Namun, jika Timnas Indonesia tidak memilih dia (Pratama Arhan), performanya akan benar-benar mati. Jadi, saya sengaja pilih dia untuk masa depan sepak bola Indonesia,” imbuh eks pelatih Timnas Korea Selatan itu.

Skuad Timnas Indonesia untuk TC di Turki
Kiper

1. Syahrul Trisna - Persikabo

2. Muhamad Riyandi - Persis Solo

3. Ernando Ari - Persebaya Surabaya

Belakang

4. Justin Hubner - Wolverhampton

5. M. Edo Febriansah - Persib Bandung

6. Wahyu Prasetyo - PSIS Semarang

7. Rizky Ridho - Persija Jakarta

Sumber: Kompas.com
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved