H2H Indonesia vs Australia Piala Asia 2024, Catatan Rekor Buruk Selama 42 Tahun Bisa Terputus
Berikut ini haed to head (H2H) Timnas Indonesia vs Australia di babak 16 besar Piala Asia 2024.
Lalu pada pertemuan kedua di kandang Australia, Timnas Indonesia kalah 0-1 pada 3 Maret 2010.
Secara keseluruhan, Timnas Indonesia baru mencetak 8 gol dan kebobolan 23 kali ketika menghadapi Australia.
Apakah kali ini Timnas Indonesia mampu mengakhiri rangkaian puasa kemenangan atas Negeri Kanguru?
Berikut rincian pertemuan Indonesia dengan Australia:
Timnas Indonesia Menang: 2 kali
Seri : 3 kali
Australia Menang : 11 kali
Timnas Indonesia W/O Australia (1959) - Kualifikasi Olimpiade 1960
Timnas Indonesia 0-2 Australia (1967) - Persahabatan
Timnas Indonesia 1-4 Australia (1972) - Persahabatan
Australia 2-1 Timnas Indonesia (1973) - Kualifikasi Piala Dunia 1974
Australia 6-0 Timnas Indonesia (1973) - Kualifikasi Piala Dunia 1974
Timnas Indonesia 1-2 Australia (1974) - Persahabatan
Timnas Indonesia 1-1 Australia (1976) - Persahabatan
Timnas indonesia 1-1 Australia (1980) - Persahabatan
| Reaksi Legenda Timnas Indonesia, Dengar Rumor STY Kembali Latih Skuad Garuda |
|
|---|
| Pernyataan Resmi Louis van Gaal Usai Dikabarkan Bakal Latih Timnas Indonesia |
|
|---|
| Pernyataan Resmi Shin Tae-yong Usai Kabar Bakal Kembali ke Timnas Indonesia |
|
|---|
| Ranking FIFA Timnas Indonesia Jeblok, Malaysia Berhasil Menyalip |
|
|---|
| Segini Prediksi Kompensasi yang Diterima Patrick Kluivert Usai Dipecat PSSI Sebagai Pelatih Timnas |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.