Nama-nama Pemain Grade A Berpeluang Perkuat Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026
Sejumlah nama pemain bola berlabel Grade A, yang berstatus keturunan berpeluang memperkuat Timnas Indonesia di laga Kualifikasi Piala Dunia 2026
Editor:
Abdul Rosid
Tribunnews.com
Sejumlah nama pemain bola berlabel Grade A, yang berstatus keturunan berpeluang memperkuat Timnas Indonesia di laga Putaran Ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026.
Sosok Ole Romeny dapat menjadi solusi masalah lini depan Timnas Indonesia asuhan Shin Tae-yong.
Saat ini, Ole Romeny sedang membela FC Utrecht di Eredivisie.
Pada musim lalu, striker berusia 23 tahun itu mencatatkan 18 penampilan dengan 601 menit, namun hanya bisa mencetak satu gol.
Namun pada musim sebelumnya, striker jangkung berpostur 185 cm itu berhasil mengemas 11 gol saat membela FC Emme di Eredivisie pada musim 2022-2023.
Minimnya jumlah gol Ole Romeny pada musim ini bisa dikarenakan ini baru musim pertamanya mentas bersama FC Utrecht.
Baca Juga
| Reaksi Legenda Timnas Indonesia, Dengar Rumor STY Kembali Latih Skuad Garuda |
|
|---|
| Pernyataan Resmi Louis van Gaal Usai Dikabarkan Bakal Latih Timnas Indonesia |
|
|---|
| Pernyataan Resmi Shin Tae-yong Usai Kabar Bakal Kembali ke Timnas Indonesia |
|
|---|
| Ranking FIFA Timnas Indonesia Jeblok, Malaysia Berhasil Menyalip |
|
|---|
| Segini Prediksi Kompensasi yang Diterima Patrick Kluivert Usai Dipecat PSSI Sebagai Pelatih Timnas |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.