GRATIS Ini 13 Tempat Nobar Indonesia vs Arab Saudi di Tangerang Raya Malam Ini
Daftar tempat nonton bareng (nobar) Timnas Indonesia vs Arab Suadi pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 di sekitar wilayah Tangerang Raya.
Penulis: Abdul Rosid | Editor: Abdul Rosid
TRIBUNBANTEN.COM - Berikut ini disajikan informasi seputar tempat nonton bareng (nobar) Timnas Indonesia vs Arab Suadi pada Kualifikasi Piala Dunia 2026 di sekitar wilayah Tangerang Raya.
Tempat nobar Indonesia vs Arab Saudi di Tangerang Raya ini cukup enak dan gratis.
Untuk mengetahaui daftar lokasi nobar Indonesia vs Arab Saudi di Tangerang Raya simak artikel ini hingga selesai.
Baca juga: Sumardji Bicara Peluang Kevin Diks Perkuat Timnas Indonesia vs Arab Saudi
Diketahui, Timnas Indonesia vs Arab Saudi digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta pada Selasa (19/11/2024) malam
Indonesia berada di posisi juru kunci Grup C dengan meraih tiga poin dari lima laga.
Sementara itu, Arab Saudi menempati posisi ketiga klasemen dengan meraih enam poin dari lima laga.
Arab Saudi hanya berbeda selisih gol dengan peringkat kedua Australia.
Dukungan penuh dari pendukung sendiri seharusnya bisa membuat Skuad Garuda tampil percaya diri.
Meskipun begitu, seluruh pendukung timnas Indonesia wajib menyadari adanya perbedaan kualitas yang sangat jauh antara timnas Indonesia dan timnas Arab Saudi.
Jika melihat ranking FIFA terbaru (update 24 Oktober 2024), Arab Saudi ada di peringkat ke-59, sementara Indonesia ada di peringkat ke-130.
Melihat peringkat itu saja, timnas Indonesia jelas jauh tertinggal.
Akan wajar rasanya jika timnas Indonesia kalah dari Arab Saudi pada pertemuan ini.
Timnas Indonesia dan Arab Saudi tergabung dalam Grup C. Arab Saudi saat ini nyaman di peringkat ketiga dengan koleksi 6 poin, sementara Indonesia jadi pengisi posisi terakhir dengan koleksi hanya 3 poin.
Arab Saudi sudah meraih 1 kali menang, 3 kali seri, dan 1 kali kalah.
Berikut ini tempat nobar Indonesia vs Arab Saudi di Tangerang Raya
| Meraup Cuan di Tengah Banjir di Kresek Tangerang, Ojek Gerobak Panen Orderan |
|
|---|
| Cerita Pilu Warga Kresek Tangerang! 3 Hari Terendam Banjir: Tak Diungsikan, Bantuan Logistik Tiada |
|
|---|
| Kuota Pengangkutan ke TPA Cilowong Minim, Jadi Penyebab Sampah Tangsel Menggunung di Sejumlah Titik |
|
|---|
| Tumpukan Sampah Kembali Menggunung di Tangsel, Bau Menyengat Ganggu Warga |
|
|---|
| Tangani Masalah Sampah, Warga Ciputat Buat Puluhan Komposter Secara Mandiri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banten/foto/bank/originals/nobar-timnas-jepang-s.jpg)