70 Ucapan Hari Bank Indonesia 2025, Inspiratif dan Penuh Apresiasi

Berikut adalah 70 ucapan selamat Hari Bank Indonesia 5 Juli 2025 yang cocok dibagikan ke media sosial.

Penulis: Vega Dhini | Editor: Vega Dhini
freepik.com
HARI BANK INDONESIA - Foto ilustrasi Hari Bank Indonesia yang diolah dari Freepik.com, Sabtu (5/7/2025). 

TRIBUNBANTEN.COM - Tanggal 5 Juli 2025 diperingati sebagai Hari Bank Indonesia.

Hari Bank Indonesia diperingati untuk mengenang berdirinya Bank Negara Indonesia (BNI) pada 5 Juli 1946.

5 Juli merupakan hari ketika dikeluarkannya Peraturan Pemerintah Pengganti Undang-undang (Perpu) Nomor 2 Tahun 1946 tentang pembentukan Bank Negara Indonesia adalah dasar hukum pendirian Bank Negara Indonesia (BNI) sebagai bank sentral pertama di Indonesia.

Memperingati Hari Bank Indonesia juga bisa dilakukan dengan membagikan ucapan selamat ke media sosial.

Berikut adalah 70 ucapan selamat Hari Bank Indonesia 5 Juli 2025 yang cocok dibagikan ke media sosial.

1. Selamat Hari Bank Indonesia 5 Juli 2025. Terima kasih atas peran strategis dalam menjaga kestabilan ekonomi nasional.

2. Selamat Hari Bank Indonesia! Teruslah menjadi penjaga stabilitas moneter dan pilar keuangan bangsa.

3. Selamat Hari Bank Indonesia! Tetap jaga profesionalitas!

Baca juga: 50 Ucapan Selamat Hari Bulu Tangkis Sedunia 5 Juli 2025, Sebarkan Semangat Sportivitas

4. Selamat Hari Bank Indonesia! Sukses selalu dalam menjaga nilai rupiah dan mendukung pertumbuhan ekonomi Indonesia.

5. Selamat Hari Bank Indonesia! Mari wujudkan stabilitas ekonomi yang berkelanjutan.

6. Selamat Hari Bank Indonesia! Semoga Indonesia semakin inovatif dan adaptif menghadapi tantangan ekonomi global.

7. Selamat memperingati Hari Bank Indonesia. Jayalah selalu sebagai garda terdepan stabilitas perekonomian negeri.

8. Mari bersama mewujudkan ekonomi yang sehat, stabil, dan berdaya saing tinggi. Selamat Hari Bank Indonesia!

Baca juga: 7 Juli 2025 Memperingati Hari Apa? Ada 3 Momen Penting yang Dirayakan

9. Selamat Hari Bank Indonesia! Semoga ekonomi Indonesia semakin terdepan!

10. Selamat Hari Bank Indonesia. Semoga selalu menjadi mitra terpercaya dalam kebijakan ekonomi nasional.

Sumber: Tribun Banten
Halaman 1/4
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved