Kabar Seleb
Resmi Menikah, Rizky Billar Beri Mahar Lesti Kejora 72.300 US Dolar, Apa Maknanya?
Rizky Billar menikahi Lesti Kejora dengan mahar 72.300 US Dolar.Jika dirupiahkan, mahar Rizky Billar untuk Lesti Kejora menyentuh angka 1 miliar lebih
Editor:
Amanda Putri Kirana
Rizky Billar kemudian menjelaskan makna di balik mahar sebesar USD 72.300 itu.
"Bilangan ini adalah tanggal pertemuan kami. Bulan ke tujuh tanggal 23," terang Rizky Billar.
Seperti diketahui sebelumnya, pertemuan Rizky Billar dan Lesti Kejora terjadi pada pertengahan 2020.
Keduanya hadir di acara One Man Show yang dipandu Tukul Arwana.
Artikel ini telah tayang di TribunSumsel.com dengan judul Makna Mahar Lesti Kejora 72.300 US Dolar yang Diberikan Rizky Billar
