Wanda Hamidah Sentil Billar & Lesti yang Gampang Terima Uang dari Orang: Apa Sudah Hilang Akal?
'Terganggu nurani saya' Wanda Hamidah seolah tak habis pikir dengan Lesti Kejora dan Rizky Billar.
Editor:
Amanda Putri Kirana
Instagram @wanda_hamidah @lestykejora
Wanda Hamidah soroti aksi Rizky Billar dan Lesti Kejora saat terima uang sekoper
Bahkan, Billar pun juga baru pertama kali ketemu Steven dan langsung diberikan uang dalam jumlah yang fantastis.
"Yang mana baru ketemu kita, baru pertama kali datang ke rumah kita. Lalu beliau ngasih hadiah ini Masya Allah, satu koper untuk Baby L. Makasih ya Koh, semoga apa yang Koh Steven kasih bisa berbalas kebaikan berlipat ganda," tuturnya.
"Uang ini akan kita gunakan untuk tabungannya baby ya sayang," ujarnya.
Artikel ini telah tayang di TribunStyle.com dengan judul 'Sudah Hilang Akal?' Sentilan Wanda Hamidah, Heran Leslar Pamer dan Tak Curiga Diberi Uang Sekoper
