Kompolnas Sebut Tindakan Oknum Polisi yang Paksa Minta Uang Rp 2,2 Juta 'Sangat Memalukan' Institusi
Menurut Kompolnas, tindakan yang dilakukan oleh oknum polisi kepada pengendara motor itu sangat memalukan institusi Polri
Editor:
Anisa Nurhaliza
Di samping itu, ia juga mengimbau seluruh masyarakat pengguna kendaraan agar tertib berlalu lintas.
"Sebelum keluar rumah, cek kelengkapan kendaraan Anda, agar nantinya tidak ditilang akibat melanggar tertib berlalu lintas. Masyarakat pengguna jalan yang tertib dan patuh menaati aturan akan menjadikan negara kita lebih baik," tutup Poengky.
