Kabar Seleb
Atta Panik Anaknya Menghilang di Universal Studio, Langsung Marahi Aurel: Dikira Ameena Sama Kamu!
Tampak Atta dan Aurel antusias mengunjungi setiap spot, mulai dari berfoto dengan mummy raksasa hingga bermain roller coaster.
Penulis: Amanda Putri Kirana | Editor: Amanda Putri Kirana
"Di sana panas kan, kalau di situ adem ada AC-nya," jawab Aurel membela diri.

Baca juga: Berangkat ke Singapura, Ameena Ngamuk saat Pakai Headphone di Pesawat, Atta Halilintar: Yah Nangis
Atta pun meminta Aurel untuk menemaninya menghampiri Ameena.
Terlihat raut wajah pria 27 tahun itu seketika kembali ceria usai melihat anaknya.
"Ya ampun kok Ameena di sini sih, duh panik disangkain kemana," ucap Atta.
Lihat Ameena Dapat THR Jumlah Fantastis dari Ashanty, Aurel Girang
Atta Halilintar dan Aurel Hermansyah memutuskan untuk merayakan lebaran di Singapura.
Tak hanya berdua, mereka pergi bersama sang anak, Ameena Hanna Nur Atta dan keluarga Aurel Hermansyah.
Selain itu, Krisdayanti dan Raul Lemos serta kedua anak mereka juga menyusul ke Singapura.
Meski sama-sama ke Singapura, rupanya masing-masing keluarga memesan hotel berbeda.
Atta, Aurel dan Ameena pun langsung mengunjungi hotel Anang Hermansyah dan Ashanty di hari lebaran untuk bermaaf-maafan.
"Minal aidzin walfaidzin," ujar Ashanty seraya mencium kedua pipi Aurel dan Atta dikutip dari kanal YouTube AH, Rabu (4/5/2022),
Ashanty lalu memangku Ameena dan memberi cucunya amplop berisikan tunjangan hari raya (THR).

Baca juga: Cium Ameena Berulang Kali, Thariq Halilintar Langsung Kena Semprot Atta: Merah Lagi, Dia Sensitif!
Sontak aksi Ashanty itu membuat Aurel dan Atta serta Arsy dan Arsya kegirangan.
"Ih Ameena dapat THR, Alhamdulillah dapet," ujar Aurel gembira.
"Seadanya, seadanya," jawab Ashanty.