Kabar Seleb

Anisa Rahma Ungkap Alasan Keluar dari Cherrybelle, Sebut Karena Dua Hal Ini Hingga Singgung JKT 48

Mantan personil Cherrybelle, Anisa Rahma mengungkapkan alasan dirinya memilih keluar dari grup itu dulu.

Editor: Zuhirna Wulan Dilla
Istimewa via Grid.id
Anisa Rahma 

Anisa juga memutuskan untuk berhijrah setelah menikah dengan Anandito Dwis pada 2018 lalu.

Baca juga: Bukan Sebagai Penyanyi, Raisa Ceritakan 2 Cita-citanya Sejak Kecil Ingin Geluti Dunia Ini, Apa Ya?

Sebagai tambahan, Anisa memulai debutnya bersama Cherrybelle pada 2011 dengan Mini album pertamanya bertajuk Love is You.

Di album peryama Cherrybelle, mereka sukses menuai prestasi di beberapa ajang penghargaan musik.

Namun, di tengah suksesnya Cherrybelle, kabar keluarnya Anisa mulai berhembus pada 2013.

Hal itu berawal dari absennya di beberapa penampilan Chibi (nama beken Cherrybelle).

Selain itu, Anisa juga sempat merambah dunia peran.

Baca juga: Ria Ricis Ungkap Perasaannya Rayakan Hari Idul Adha Pertama Tanpa Sang Ayah: Beda tapi Tetap Nikmat

Ia tercatat pernah tampil di dua judul serial televisi yaitu Happy 21 (2011), Mengejar 1 Cinta di antara 9 Cherrybelle (2012).

Penyuka onde-onde ini juga membintangi film yang mengisahkan perjalanan Chibi, Love is U (2012). 

Artikel ini telah tayang di Tribunnews.com dengan judul Terungkap Alasan Anisa Rahma Keluar dari Cherrybelle, JKT 48 Ikut Terseret, https://www.tribunnews.com/seleb/2021/08/02/terungkap-alasan-anisa-rahma-keluar-dari-cherrybelle-jkt-48-ikut-terseret?page=all

Sumber: Tribunnews
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved