Kecelakaan Maut di Tol Tangerang-Merak, Mobil Terperosok ke Rerumputan Pinggir Jalan

Insiden kecelakaan lalu lintas terjadi di Tol Tangerang-Merak, Banten pada Senin (4/9/2023) pagi.

Editor: Glery Lazuardi
Info Serang
Insiden kecelakaan lalu lintas terjadi di Tol Tangerang-Merak, Banten pada Senin (4/9/2023) pagi. Berdasarkan informasi yang dihimpun dari akun media sosial Instagram @infoserang, kecelakaan terjadi di Tol Tangerang-Merak arah DKI Jakarta. 

TRIBUNBANTEN.COM - Insiden kecelakaan lalu lintas terjadi di Tol Tangerang-Merak, Banten pada Senin (4/9/2023) pagi.

Berdasarkan informasi yang dihimpun dari akun media sosial Instagram @infoserang, kecelakaan terjadi di Tol Tangerang-Merak arah DKI Jakarta.

Baca juga: Kasus Kecelakaan Kerja di Banten Selama 2023, Lima Orang Pekerja Tewas

Lokasi persisnya kecelakaan itu berada di sekitaran Cikande.

Dilaporkan akun media sosial Instagram tersebut kecelakaan itu terjadi pada Senin sekitar pukul 06.25 WIB

Berdasarkan video yang beredar, satu unit mobil terperosok ke rerumputan pinggir tol

Saat ini di lokasi sudah ada petugas untuk melakukan evakuasi.

Sementara itu, terpantau tidak ada kemacetan arus lalu lintas.

 

- A traffic accident incident occurred on the Tangerang-Merak toll road, Banten on Monday (4/9/2023) morning.

Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved