Masih Dibuka Loker PT Indofood Penempatan Tangerang, Mahasiswa dan Lulusan D3-S1, Segera Daftar!

PT Indofood Sukses Makmur Tbk tengah membuka lowongan kerja (loker) dan magang.

|
istimewa
Ilustrasi Gedung Indofood. PT Indofood Sukses Makmur Tbk tengah membuka lowongan kerja (loker) dan magang. 

TRIBUNBANTEN.COM - PT Indofood Sukses Makmur Tbk tengah membuka lowongan kerja (loker) dan magang.

Lowongan kerja (loker) dan magang ini diperuntukkan bagi mahasiswa serta lulusan D3 dan S1.

Bagi Anda yang berminat dapat melakukan pendaftaran secara online di laman website resmi PT Indofood.

Baca juga: Dibuka Loker PT Hyundai Motor Manufacturing Indonesia Penempatan Banten, Lulusan S1 Silahkan Daftar!

Ada sejumlah loker yang dibuka penempatan Tangerang, Banten, di antaranya HSE Staff dan QC Field.

Sebagai informasi, PT Indofood merupakan produsen berbagai jenis makanan dan minuman yang berpusat di Jakarta.

Perusahaan ini didirikan oleh Sudono Salim, kini sudah mengekspor makanan hingga Australia, Asia, dan Eropa.

Melansir laman website resminya, berikut informasi lengkap lowongan kerja terbaru di Indofood.

1. Quality Assurance Staff

Persyaratan:

  • Lulusan D3
  • Diutamakan berpengalaman dalam analisa pangan dan lab kimia
  • Memahami dengan baik perihal GLP, ISO 17025 : 2017
  • Memiliki wawasan yang mumpuni dalam bidang lab kimia pangan
  • Memiliki pengetahuan lebih mengenai pengolahan data statistik, chemical, biotechnology & microbiology, ASLT
  • Dapat berkomunikasi dengan bahasa inggris (tulisan dan lisan)
  • Dapat bekerja under pressure date line dan "hectic" situation
  • Dapat menggunakan komputer dan programnya dengan baik
  • Berkeinginan selalu belajar dan belajar
  • Bertanggung jawab, disiplin, jujr, resik, apik, teliti dapat beradaptasi, sopan
  • Dapat bekerja team & ataupun mandiri
  • Tipe berkarakter "ngulik" (keingintahuannya besar) dan pekerja keras, loyal
  • Lowongan dibuka hingga 24 Desember 2024
  • Penempatan PT Indofood Fortuna Makmur Cikupa - Tangerang

2. HSE Staff

Kualifikasi:

  • Kandidat merupakan lulusan dari S1 dengan jurusan Kesehatan dan Keselamatan Kerja
  • Memiliki pengalaman kerja minimal 1 tahun di bidangnya, (berpengalaman di manufacture lebih disukai)
  • Memiliki pengetahuan dan keahlian mengenai SMK3, OHSAS 18001, ISO 14001 dan 5S, Risk & Environmental Assessment, UKL, UPL, Hazard Identification& Risk Assessment Control (HIRARC), Environmental Aspect Impact (EAI), Job Safety Analysis (JSA), Fire Safety Equipment & System, PPE, LOTO, MSDS
  • Memiliki sertifikasi Ahli K3 Umum
  • Bersedia ditempatkan di Cikupa-Tangerang
  • Lowongan kerja dibuka hingga 12 Feb 2024

3. Maintenance Section Head

Kualifikasi:

  • Kemampuan bahasa Inggris advance
  • Keterampilan komputer yang baik terutama microsoft dan pengetahuan teknis
  • Kerja tim dan komunikasi yang baik
  • Kemampuan untuk memecahkan masalah PLC dan HMI
  • Bersedia ditempatkan di Tangerang
  • Lowongan kerja dibuka hingga 3 Feb 2024

4. Magang

Kualifikasi:

  • Lulusan SMK : IPA, Teknik Mesin,Teknik Elektro, Analis Kimia, Teknik Komputer dan Jaringan, Teknik Kendaraan Ringan, Teknik Sepeda Motor, Teknik Grafika
  • Usia Maksimum 21 tahun.
  • Tinggi badan min. 165 cm dengan berat badan proporsional.
  • Nilai raport rata-rata adalah 7.0
  • Bebas Narkoba dan bersedia tidak merokok selama berada di lingkungan pabrik.
  • Bersedia mengikuti program hingga selesai.
  • Bersedia ditempatkan di seluruh unit plant perusahaan (Jakarta, Tangerang, Purwakarta)
  • Sudah melakukan Vaksin Booster
  • Lowongan kerja dibuka hingga 24 Feb 2024

Baca juga: Dibuka Loker Wilmar Group Penempatan Serang Banten, Lulusan D3-S1 Silahkan Daftar, Berikut Syaratnya

5. Section Head WWTP

Sumber: Tribun Banten
Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved