Viral Video Senam saat Jam Pelayanan di Puskesmas Walantaka, BKPSDM Kota Serang Turun Beri Pembinaan

Badan Kepegawaian dan Pengembangan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) Kota Serang melakukan pembinaan kepada pimpinan dan pegawai UPTD Puskesmas Walantaka.

Kolase Tribun Banten Tangkap Layar Video Viral
BKPSDM Kota Serang melakukan pembinaan kepada pimpinan dan pegawai UPTD Puskesmas Walantaka. Hal itu menyusul viralnya video berdurasi 35 detik di media sosial yang memperlihatkan kegiatan senam di halaman puskesmas saat jam pelayanan. 

"Ketika ada hal berkaitan dengan kritikan atau masukan, itu menjadi hal yang mendorong kemajuan dan perubahan. Karena di dalam manajemen puskesmas ada tim mutu yang berperan untuk meningkatkan mutu pelayanan," katanya.

Teja menambahkan, tim mutu memiliki ruang lingkup kerja yang juga mencakup pengelolaan keluhan dari pasien maupun pengantar pasien.

"Itu juga ada mekanismenya. Di sini juga ada mekanisme pengaduan," tandasnya.

Sumber: Tribun Banten
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved