Bermula dari Hobi, Warga Cilegon Raup Jutaan Rupiah dari Ternak Murai Batu

Fatani (52), warga Kota Cilegon, menceritakan pengalaman memelihara burung Murai Batu sehingga mampu meraup untung senilai jutaan rupiah.

Penulis: Sopian Sauri | Editor: Glery Lazuardi
sopian sauri
Ilustrasi memelihara burung Murai Batu 

Masih dikatakan Fatani, setiap pasangan jantan dan betina lebih dari 10 ekor burung, dan cukup dibilang produkif saat menelurkan anak-anaknya.

Pasalanya, sekali bertelur burung tersebut mampu mengeluarkan 4 butir telur dan dapat mentes dalam jangka waktu 12 sampi 15 hari.

"Proses hamilnya burung 12 hari langsung menetas paling lambat 15 hari. Terkadang dalam satu pasangan yang paling banyak menetas itu ada 4," jelasnya.

Dirinya mengatakan, untuk promosi menjual burung murai itu dirinya hanya bermodalkan promosi melalu akun Facebook.

"Kalau menjual itu promosi paling lewat Facebook, kalau engga orang datang kesini, paling jauh itu yang beli dari Serang Cikande," pungkasnya.

Sumber: Tribun Banten
Halaman 2/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved