BREAKING NEWS Gempa 3,4 Magnitudo Guncang Bayah Banten
Gempa berkekuatan 3,4 magnitudo mengguncang Bayah, Banten pada Minggu 8 Januari 2023 pukul 07.55 WIB.
Editor:
Glery Lazuardi
TRIBUNBANTEN.COM - Gempa berkekuatan 3,4 magnitudo mengguncang Bayah, Banten pada Minggu 8 Januari 2023 pukul 07.55 WIB.
Informasi itu disampaikan oleh BMKG
Gempa itu berpusat di 82 Km barat daya Bayah dengan kedalaman 14 Km.
"Dalam beberapa menit pertama setelah gempa, parameter gempa dapat berubah dan boleh jadi belum akurat, kecuali telah dianalisis ulang seismolog," tulis BMKG di Twitter pada Minggu 8 Januari 2023.
Hingga saat ini belum diketahui dampak dari gempa.
Baca Juga
| Ini Sederet Program yang Akan Dijalani Novri saat Pimpin Kesbangpol : Ada Gerakan Banten Cinta NKRI |
|
|---|
| DP3AKKB Banten Sebut Rumah Tak Layak Huni Jadi Hulu Stunting dan TBC |
|
|---|
| Akibat Gelombang Tinggi di Banten Selatan, Nelayan di Pandeglang Hentikan Sementara Aktivitas Melaut |
|
|---|
| Dishub Banten Kerahkan 24 Personel Tertibkan Jam Operasional Truk Tambang |
|
|---|
| Tertibkan Jam Operasional Truk Tambang, Kadishub Banten Tri Nurtopo : Kami Tidak Bekerja Sendiri |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banten/foto/bank/originals/ilustrasi-gempa.jpg)
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.