Daftar Kepala Daerah di Banten yang Maju Jadi Caleg Pemilu 2024, Ada Wakil Wali Kota Serang
Berikut ini nama-nama kepala daerah di Banten yang maju jadi calon anggota legislatif (caleg) Pemilu 2024.
TRIBUNBANTEN.COM - Sejumlah kepala daerah di Banten maju jadi calon anggota legislatif (caleg) Pemilu 2024.
Dari mereka ada yang menjadi kepala daerah di kabupaten/kota yang ada di Provinsi Banten.
Diketahui, KPU RI dan jajaran sudah mengumumkan daftar caleg Pemilu 2024.
Untuk DPR RI sebanyak 9.917 calon dan untuk DPD RI sebanyak 668 calon.
Tercatat ada 18 partai politik untuk Pemilu 2024.
Baca juga: Segini Harta Fitron Nur Ikhsan, Kader Golkar yang Diprediksi Maju Jadi Calon Bupati pandeglang 2024
Dari 18 partai politik yang mengajukan DCT DPR, 11 partai mengajukan penuh calon DPR nya dalam DCT yakni 580 orang (sesuai jumlah kursi DPR).
Sedangkan 7 partai mengajukan calon DPR kurang dari 580 orang.
Di antara ribuan orang yang mendaftarkan diri sebagai bacaleg terdapat sejumlah kepala daerah.
Dari mereka ada yang menjadi kepala daerah di kabupaten/kota yang ada di Provinsi Banten.
Yaitu
Nama
Iti Octavia Jayabaya
Partai Politik
Demokrat
Jabatan
Bupati Lebak
Dapil
Dapil Banten I, nomor urut I DPR RI
Nama
Ade Sumardi
Partai Politik
PDIP
Jabatan
Wakil Bupati Lebak
Dapil
DPRD Banten
Nama
Subadri Ushuludin
Partai Politik
PPP
Jabatan
Wakil Wali Kota Serang
Dapil
Dapil Banten II, nomor urut II
| Antisipasi Banjir di Banten, BBWSC3 Kurangi Volume Bendungan hingga Pasang Pos Pemantauan |
|
|---|
| Profil Budi Santoso, Sekda Lebak Jabat Asisten Perekonomian dan Pembangunan Setda Provinsi Banten |
|
|---|
| Profil Eli Susiyanti, Lulusan CQUniversity Australia Jabat Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Banten |
|
|---|
| Profil Jamaluddin, Ketua PGRI yang Kini Resmi Jabat Kepala Dindikbud Provinsi Banten yang Baru |
|
|---|
| Bukan Swasta, 4 Kampus Favorit di Kota Serang Ini Ternyata Negeri |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.