LINK Mudik Gratis Banten 2024 dan Syaratnya

Dinas Perhubungan Provinsi Banten menyediakan program mudik gratis jalur darat untuk menyambut Lebaran 2024.

Editor: Glery Lazuardi
TribunBanten.com/Sopian Sauri
Ilustrasi mudik. Berikut ini link mudik gratis Banten 2024 dan syaratnya Dinas Perhubungan Provinsi Banten menyediakan program mudik gratis jalur darat untuk menyambut Lebaran 2024. 

TRIBUNBANTEN.COM - Berikut ini link mudik gratis Banten 2024 dan syaratnya

Dinas Perhubungan Provinsi Banten menyediakan program mudik gratis jalur darat untuk menyambut Lebaran 2024.

Dishub Banten menyediakan total 1.710 tiket bus gratis bagi masyarakat yang ingin mudik ke kampung halaman atau masuk ke Banten.

"Untuk memfasilitasi masyarakat yang ingin mudik. Jadi tahun ini kita sediakan tiket gratis yang keluar Banten dan masuk ke Banten dengan kuota 1.710 kursi," kata Kepala Dishub Banten, Tri Nurtopo, Selasa (27/2/2024).

Baca juga: Jadwal, Rute dan Rincian Kuota Mudik Gratis 2024 Bersama Pemprov Banten, Begini Cara Daftarnya

Titik kumpul keberangkatannya di halaman Masjid Al Bantani, KP3B Palima Kota Serang tanggal 6 April.

"Tapi nanti kita sesuaikan tanggalnya," ujar Tri.

Program ini diprioritaskan untuk masyarakat berdomisili atau pemilik KTP Banten.

Adapun tujuan kotanya yakni:

Palembang

Tasikmalaya

Cirebon

Garut

Banyumas

Brebes

Semarang

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2026 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved