Jadwal dan Penukaran Uang Baru di Banten untuk Lebaran 2024 per Hari Ini

Berikut ini informasi soal jadwal dan penukaran uang baru di Banten untuk Lebaran 2024 per Kamis (21/3/2024).

Editor: Glery Lazuardi
reepik.com
Ilustrasi uang. Berikut ini informasi soal jadwal dan penukaran uang baru di Banten untuk Lebaran 2024 per Kamis (21/3/2024). 

TRIBUNBANTEN.COM - Berikut ini informasi soal jadwal dan penukaran uang baru di Banten untuk Lebaran 2024 per Kamis (21/3/2024).

Bank Indonesia melayani penukaran uang baru.

Untuk di wilayah Banten, lokasi penukaran uang baru pada Kamis ini ada di

Kabupaten Pandeglang

Pasar Sukajadi, Cibaliung

21 Maret 2024.

Baca juga: Jadwal dan Lokasi Penukaran Uang Baru di Banten untuk Lebaran 2024: 12 Kas Keliling dan 199 Loket

Sebelum melakukan penukaran uang baru, Anda wajib memesan melalui aplikasi PINTAR BI atau laman https://pintar.bi.go.id.

Adapun penukaran uang Rupiah melalui kas keliling BI, bisa dilakukan pada lokasi dan tanggal yang sudah ditentukan.

Lantas, bagaimana cara cek lokasi dan tanggal penukaran uang baru melalui kas keliling BI?

Cara cek lokasi dan jadwal tukar uang baru BI

Dilansir dari laman resmi, untuk melihat lokasi dan jadwal penukaran uang baru Lebaran 2024 di kas keliling BI sebagai berikut:

Akses laman https://pintar.bi.go.id

Dalam kolom Pilih Provinsi, masukkan lokasi yang ingin dicari

Setelah itu klik Lihat Lokasi.

Nantinya, sistem akan memunculkan seluruh kabupaten/kota yang tersedia kas keliling BI, lengkap dengan lokasi, alamat, tanggal, dan jam operasionalnya.

Halaman 1/2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved