Hari Sumpah Pemuda 2025
30 Ucapan Hari Sumpah Pemuda ke-97: Saatnya Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu
Pada 28 Oktober 2025, peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 mengusung tema "Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu".
Penulis: Vega Dhini | Editor: Vega Dhini
TRIBUNBANTEN.COM - Peringatan Hari Sumpah Pemuda di Indonesia jatuh setiap tanggal 28 Oktober.
Hari Sumpah Pemuda adalah momentum untuk mengingatkan bangsa Indonesia terhadap sejarah perjuangan
seluruh elemen pemuda Indonesia yang telah menebar semangat menjaga jiwa patriotisme dan berhasil menyatukan visi kebangsaan, yang melahirkan sebuah komitmen kebangsaan yaitu bertumpah darah satu tanah air Indonesia, berbangsa satu bangsa Indonesia, dan menjunjung bahasa persatuan bahasa Indonesia.
Pada 28 Oktober 2025, peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 mengusung tema "Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu".
Tema ini mengandung pesan bahwa kejayaan Indonesia di masa depan harus diwujudkan melalui kolaborasi lintas elemen bangsa.
Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97, berikut ini kumpulan ucapan yang inspiratif, bisa dibagikan ke media sosial.
30 Ucapan Hari Sumpah Pemuda
1. Pemuda pemudi bergerak, Indonesia melangkah! Selamat Hari Sumpah Pemuda, mari kita satukan langkah untuk kemajuan bangsa.
2. Semangat muda adalah api perubahan. Saatnya pemuda pemudi bergerak, saatnya Indonesia bersatu! Selamat Hari Sumpah Pemuda ke-97?
3. Dari Sumpah Pemuda kita belajar: satu nusa, satu bangsa, satu bahasa, dan kini, satu semangat untuk bergerak bersama!
4. Bersatulah para pemuda pemudi Indonesia! Karena dengan bergerak bersama, kita wujudkan Indonesia yang kuat dan maju. Selamat Hari Sumpah Pemuda 2025!
5. Selamat Hari Sumpah Pemuda! Saatnya kita buktikan, generasi muda bukan hanya penerus, tapi juga penggerak bangsa.
6. Di tangan pemuda, masa depan bangsa dibentuk. Mari bergerak dan bersatu untuk Indonesia jaya!
7. Api Sumpah Pemuda tak boleh padam, saatnya pemuda pemudi bergerak menyalakan cahaya persatuan.
8. Dari masa ke masa, pemuda selalu jadi penggerak sejarah. Kini saatnya kita bergerak, bersama, untuk Indonesia bersatu!
9. Satu tekad, satu semangat, satu Indonesia! Pemuda pemudi bersatu, Indonesia maju!
| Bukan ke Gubernur Banten, Warga Huntara di Lebakgedong Ingin Curhat ke Gubernur Jabar Dedi Mulyadi |
|
|---|
| Kunci Jawaban PAI Kelas 8, Pada Masa Abbasiyah Para Penerjemah Buku Memiliki Tempat yang Istimewa |
|
|---|
| Bertahun-tahun Menanti, Warga Huntara di Lebakgedong Kecewa Huntap Tak Jadi Dibangun Tahun Ini |
|
|---|
| Link Twibbon Hari Listrik Nasional ke-80, Cocok Jadi Foto Profil Kekinian |
|
|---|
| Julia Prastini Sibuk Klarifikasi, Na Daehoon Pilih Pamer Momen Bareng Anak-anaknya |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.