TAG
nelayan
-
Kronologi Tenggelamnya Nelayan di Perairan Cilograng Lebak hingga Ditemukan Tewas
Suparman (47), nelayan asal Sukabumi, ditemukan meninggal dunia di tengah laut sekitar 8 mil arah barat Pulo Manuk, pada Selasa (28/12/2021)
Selasa, 28 Desember 2021 -
Suparman, Nelayan Sukabumi Jatuh di Laut Banten Selatan, Perahunya Ditemukan dan Mesin Masih Menyala
Suparman, Nelayan Sukabumi Jatuh di Laut Banten Selatan, Perahunya Ditemukan dan Mesin Masih Menyala
Minggu, 26 Desember 2021 -
Curhat Nelayan di Pantai Gope, Hasil Tangkapan Ikan Turun Karena Hal Ini
Nelayan di Pantai Gope, Karangantu, Kota Serang mengungkapkan Hasil Tangkapan Ikan Turun karena hal Ini
Senin, 13 Desember 2021 -
Hendak Menolong Korban Tenggelam, Kapal Nelayan Patah Selang Oli & Terhempas Ombak di Liwungan
Insiden kapal nelayan tenggelam terjadi di Pulau Liwungan, pada Selasa (7/12/2021)
Selasa, 7 Desember 2021 -
2 Nelayan Asal Serang yang Menghilang Sejak Kemarin Ditemukan Selamat dan Terombang-Ambing di Laut
Keduanya ditemukan di sekitar perairan Pulau Tunda dan Pulau Panjang, sekitar pukul 17.30 WIB di dalam perahu yang dalam kondisi mati mesin.
Rabu, 3 November 2021 -
Kisah Nelayan di Pabuaran Kabupaten Serang, Gadaikan Sertifikat Demi Perbaiki Perahu
Isra (45) nelayan asal Pabuaran, Kabupaten Serang terpaksa tetap melaut mencari ikan demi memenuhi kebutuhan rumah tangganya
Senin, 4 Oktober 2021 -
Kapal Yang Membawa 33 ABK Tenggelam Usai Menabrak Karang di Perairan Aceh
Saat hendak menuju ke dermaga, nahkoda tidak mengetahui jalur keluar masuk kapal sehingga boat tersebut menabrak karang dan tenggelam
Jumat, 1 Oktober 2021 -
Nelayan Diterkam Buaya saat Cari Ikan Bersama Istri, Korban Minta Tolong 3 Kali Sebelum Hilang
Naasnya, Sila tidak bisa membantu menyelamatkan sang suami karena buaya sudah menyeret tubuh suaminya.
Selasa, 14 September 2021 -
Tangkap Ikan di Wilayah Pandeglang Pakai Bahan Peledak, Dua Nelayan Asal Lampung Ditangkap Polair
Dari penangkapan, polisi menemukan barang bukti 20 kilogram bahan peledak jenis potasium di sejumlah botol di perahu kedua nelayan tersebut.
Senin, 23 Agustus 2021 -
Nelayan Meninggal Dunia saat Mau Dipijat, Tukang Pijat Sebut Korban Sempat Teriak dan Guling-guling
Seorang prinelayan asal Tawang Rajekwesi, Tawangmas, Semarang Barat, Jawa Tengah meninggal dunia di rumah tukang pijat
Kamis, 12 Agustus 2021 -
Terasa Berat Saat Angkat Jaring, Nelayan di Pantai Cermin Kaget Ternyata Dapat Buaya
Nelayan bernama Usman awalnya mengira akan mendapat ikan kakap besar karena jaring yang ia pasang terasa sangat berat ketika diangkat.
Rabu, 4 Agustus 2021 -
Nelayan Meninggal saat Tangkap Ikan di Perairan Pulau Sangiang, Begini Kronologinya
Akbar menceritakan kejadian bermula saat korban dan temannya mencari ikan di lokasi dengan cara berenang dan menembak.
Selasa, 3 Agustus 2021 -
Sudah Lima Hari Dicari, Syamsul Nelayan yang Hilang Misterius Belum Ditemukan
Syamsul melaut menggunakan kapal KM Omega Jaya 03 dan hilang secara misterius di sekitaran Perairan Salira, Kabupaten Serang.
Senin, 21 Juni 2021 -
Pergi Berlayar, Nelayan Asal Kabupaten Serang Ini Tiba-tiba Hilang Tanpa Jejak di Perairan Banten
Syamsul, nelayan mendadakan menghilang secara misterius saat perjalanan pulang menuju dermaga Pulau Kali, pada Kamis (17/6/2021).
Kamis, 17 Juni 2021 -
Pertarungan Hidup Mati Nelayan Vs Buaya 4 Meter, Korban Selamat Usai Cungkil Mata Hewan Buas Itu
Seorang nelayan selamat setelah bertarung sengit melawan buaya di Manggar, Belintung Timur, Provinsi Kepulauan Bangka
Selasa, 1 Juni 2021 -
Beraksi Bak Superhero, Nahkoda Kapal MT Queen Majesty Selamatkan 16 Nelayan Terapung di Laut Jawa
Kapten Muhammad Amin, nahkoda MT Queen Majesty, beraksi bak seorang super hero pada saat menyelamatkan belasan awak kapal.
Jumat, 16 April 2021 -
Perahu Tanpa Awak Ditemukan di Tengah Laut Banten, Nelayannya Diduga Tenggelam Dua Hari Lalu
Seorang nelayan menemukan perahunya yang sebelumnya ditumpangi Indra di perairan sekitar PLTU Labuan pada Rabu (14/4/2021) pukul 20.00 WIB.
Kamis, 15 April 2021 -
Perahu Nelayan Terbalik Dihantam Ombak di Perairan Pulau Panjang, 6 Orang Selamat Pegangan Drum
Wadin menuturkan sayap kiri perahunya patah hingga akhirnya terbalik sekitar pukul 12.00 WIB setelah dihantam ombak besar.
Rabu, 24 Maret 2021 -
Kisah Perantau Bone di Karangantu Serang, Berjualan Ikan Asin untuk Sambung Hidup
Kisah Hadiah perantau keturunan Suku Bone, Sulawesi Selatan yang mencari nafkah dengan cara menjual ikan asin di Serang, Banten.
Minggu, 14 Maret 2021 -
Perahu Diterjang Ombak, Nelayan Pandeglang Hilang
Nasib malang menimpa nelayan warga Kampung Margahayu, Desa Sukadame, Kecamatan Pagelaran, Kabupaten Pandeglang, Banten.
Rabu, 10 Maret 2021