10 Mei 2025 Memperingati Hari Apa? Ini Daftar Hari Penting dan Sejarahnya

Tanggal 10 Mei 2025 diperingati sebagai momen bersejarah dalam berbagai bidang, mulai dari kesehatan global, sejarah perjuangan hak asasi manusia.

Editor: Abdul Rosid
aceh.kemenag.go.id
KALENDER ME I- Tanggal 10 Mei 2025 diperingati sebagai momen bersejarah dalam berbagai bidang, mulai dari kesehatan global, sejarah perjuangan hak asasi manusia, hingga penguatan institusi militer di Indonesia.  

Tanggal ini sering diperingati sebagai tonggak penting dalam sejarah perjuangan hak asasi manusia di dunia.

4. Hari Penyelesaian Jalur Kereta Api Lintas Benua (AS)

Di Amerika Serikat, 10 Mei 1869 adalah tanggal bersejarah ketika pembangunan Transcontinental Railroad selesai. 

Pemasangan "Golden Spike" di Promontory Summit, Utah, menandai penyatuan jalur kereta api dari Pantai Timur ke Pantai Barat, yang mempercepat mobilitas dan pertumbuhan ekonomi AS. 

Tanggal ini dikenang dalam sejarah perkeretaapian dunia.

5. Momentum Advokasi Pers dan Kebebasan Berekspresi

Beberapa organisasi jurnalis menggunakan tanggal ini sebagai refleksi atas kriminalisasi jurnalis dan pembatasan kebebasan berekspresi. 

Meski belum ditetapkan sebagai hari internasional resmi, 10 Mei sering dimanfaatkan untuk mengkampanyekan perlindungan terhadap jurnalis dan pekerja media.

Sumber: Tribun Banten
Halaman 2 dari 2
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di
AA

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved