Strategi Ditjen Hubdat Jelang Nataru 2024/2025 Atur Kelancaran Penyebrangan Merak-Bakauheni
Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub telah menyiapkan strategi guna memastikan kelancaran arus penyeberangan di Pelabuhan Merak-Bakauheni
Editor:
Ahmad Tajudin
Dok. Ditjen Hubdat
NATARU - Direktorat Jenderal Perhubungan Darat Kemenhub telah menyiapkan strategi guna memastikan kelancaran arus penyeberangan di Pelabuhan Merak-Bakauheni pada periode libur Natal 2025 dan Tahun Baru 2026.
“Dari BMKG memprediksi untuk cuaca di Desember jadi puncak musim hujan, disertai angin, ada juga potensi banjir rob. Kemudian ada beberapa prediksi terkait gelombang dan kecepatan angin yang perlu diwaspadai sehingga keselamatan penyeberangan bisa terjamin,” pungkas Aan.
Aan pun yakin penyelenggaraan Nataru kali ini dapat berjalan lancar dan sukses berkat persiapan strategi yang matang dan koordinasi semua stakeholder.
Baca Juga
| Diskon Tarif Kapal Ferry hingga 19 Persen Nataru 2025/2026 : Perjalanan Merak–Bakauheni Jadi Hemat |
|
|---|
| Jelang Nataru, Danrem 064/MY Dukung Budaya Keselamatan Pelayaran di Merak–Bakauheni |
|
|---|
| Ada Perubahan! Ini Jadwal Terbaru Kereta Terakhir MRT Saat Natal dan Cuti Bersama |
|
|---|
| H-3 Libur Nataru 2025, 45.895 Orang Telah Diseberangkan ke Pulau Sumatera via Pelabuhan Merak |
|
|---|
| Polisi Berlakukan Ganjil Genap di Jalan Raya Puncak Bogor hingga 22 Desember 2024 |
|
|---|
:quality(30):format(webp):focal(0.5x0.5:0.5x0.5)/banten/foto/bank/originals/nataru-ditjenhub.jpg)