Pemkot Serang dan PT Pesona Banten Persada Sepakat Akhiri Kerja Sama Pengelolaan Pasar Induk Rau
Pemerintah Kota (Pemkot) Serang dan PT Pesona Banten Persada bersepakat mengakhiri pengelolaan kerja sama Pasar Induk Rau.
Penulis: Muhamad Rifky Juliana | Editor: Ahmad Tajudin
TribunBanten.com/Muhamad Rifky Juliana
Pemkot Serang dan PT Pesona Banten Persada melakukan rapat kesepakatan untuk mengakhiri kerja sama pengelolaan Pasar Rau, Senin (27/10/2025).
"Proses pemutusan kerja sama ini tentu tidak bisa dilakukan serta-merta, tetapi harus melalui mekanisme yang sesuai dan berlandaskan kesepakatan bersama," ujar Lutfi.
Ia menjelaskan, pihaknya memahami langkah Pemkot Serang namun berharap proses pengakhiran perjanjian memperhatikan sejumlah aspek, seperti hak tenaga kerja, piutang perusahaan, serta potensi kehilangan pendapatan.
"Pemutusan ini bersifat bersyarat. Kami berharap semua hal yang terkait, termasuk hak karyawan dan piutang perusahaan, dapat diselesaikan secara baik dan transparan," jelas Wahyu.
Baca Juga
| Sepakat Putus Kerja Sama Pasar Rau, PT Pesona Banten Persada Ajukan Sejumlah Syarat ke Pemkot Serang |
|
|---|
| Ratusan Pemuda Meriahkan Fun Run Penutup Semarak Hari Sumpah Pemuda 2025 di Kota Serang |
|
|---|
| Emak-emak Pelaku UMKM Festival Kaibon Heboh, Dagangannya Diborong Wali Kota Serang |
|
|---|
| Wali Kota Serang Buka Diklat Kader Kerukunan, Tegaskan Komitmen Jadikan Kota Damai dan Toleran |
|
|---|
| Wali Kota Budi Rustandi Buka Porkot Serang IV 2025, Jadi Ajang Cari Bibit Atlet |
|
|---|

Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.