Ketua DPC Demokrat Kabupaten Serang Yayan Alfian Meninggal, Ini Profil dan Harta Kekayannya

Ketua DPC Partai Demokrat Yayan Alfian Nugraha meninggal dunia pada Kamis (8/2/2024)

Editor: Glery Lazuardi
Kolase Tribun Banten/Ist
Ketua DPC Partai Demokrat Yayan Alfian Nugraha meninggal dunia pada Kamis (8/2/2024). Yayan Alfian Nugraha mengembuskan napas terakhir di Rumah Sakit Drajat Prawiranegara (RSDP) Kota Serang pada Kamis sekitar pukul 16.00 WIB. 

Rp 0

Harta Bergerak Lainnya

Rp 47.500.000

Surat Berharga

Rp 0

Giro dan Setara Kas Lainnya

Rp 170.000.000

Piutang

Rp 0

Total Harta

Rp 297.500.000

Baca juga: Ingin Insan Pers Lebih Baik, Wartawan Senior Sangki Wahyudin Siap Maju di Pemilihan Ketua PWI Banten

Yayan Alfian Meninggal Dunia

Kepala Bakomstra DPD Demokrat Banten, Rohman Setiawan membenarkan kabar duka tersebut. Kata dia, jenazah Yayan masih berada di rumah sakit.

"Iya betul (Meninggal dunia) jenazah masih di RSDP. Kita juga mau ke sana," kata Rohman dikonfirmasi TribunBanten.com melalui sambungan telepon.

Dari informasi yang didapat Rohman, Yayan meninggal dunia saat menghadiri Bimbingan Teknis (Bimtek) DPC Partai Demokrat Kabupaten Serang di Kecamatan Ciruas.

Sumber: Tribun Banten
Halaman 2/3
Rekomendasi untuk Anda
Ikuti kami di

Berita Terkini

© 2025 TRIBUNnews.com Network,a subsidiary of KG Media.
All Right Reserved